TUTORIAL MEMBUAT PROGAM STACK DENGAN JAVA

-LUNTAS ILMU- Selamat bagi sobat netters semua dimanapun berada saya akan membuat tutorial bagaimana membuat program stack di java, sebenarnya class stack di java sudah ada tetapi saya tidak menggunakan kelas tersebut saya membuat manual saja :D ini sourcenya.

pertama buat kelas dengan nama Stack.java -> masukan kode dibawah ini

import java.lang.reflect.Array;

/**
 *
 * @author sayfudin
 */
public class Stack {
    private int size;
    private int top;
    Object [] elemen;
    
    public Stack(int a){
        this.size = a;
        elemen = new Object[this.size];
        //top = -1;
    }

    public int getSize() {
        return size;
    }

    public int getTop() {
        return top;
    }
    
    public void push(Object o){
        this.elemen[++top] = o ;
    }
    public Object pop(){
        return elemen[top--];
    }
    
    public boolean isEmpty(){
        return (top == -1);
    }
    public boolean isFull(){
       return (top == size - 1);
    }
    
}

setelah itu buat file untuk tes nya terserah beri nama apa, dan masukan kode dibawah ini.

kode stack dijava


setelah itu compile jadi kan 1 package ya jangan lupa tekan shift + f6 atau run. selamat mencoba
luntas ilmu